Berita
-
PEMBAGIAN BLT MINYAK GORENG KALURAHAN PUTAT
19 April 2022 11:59:53 WIB wahyunPutat (SIDA) – Senin (18/04/2022) Kantor Pos Patuk menyelenggarakan pembagian bantuan langsung tunai minyak goreng dan Sembako untuk masyarakat Kalurahan Putat. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WIB ini dilaksanakan di Aula Kalurahan Putat. Sebagai petugas penyalur dalam kegiatan yang semula ..selengkapnya
-
RAPAT RUTIN KADER KALURAHAN PUTAT BULAN APRIL 2022
19 April 2022 11:09:41 WIB TariPutat (SIDA) – Rapat rutin Kader dan Sub PPKBD Kalurahan Putat dilaksanakan pada hari selasa (19/)4/2022) di Balai Kalurahan Putat. Acara dihadiri oleh Kamituwo, Bhabinkamtibmas dan kader perwakilan 4 orang dari masing-masing Padukuhan. Kamituwo menyampaikan tentang evaluasi mengenai laporan jumlah ..selengkapnya
-
SAFARI RAMADHAN DARI CABANG MUHAMMADIYAH PATUK DI MASJID AL MUTTAQIN BATUR
19 April 2022 11:08:51 WIB TariPutat (SIDA) – Pimpinan Muhammadiyah Cabang Patuk mengadakan safari Ramadhan di Masjid Al Muttaqin pada hari Senin (18/04/2022). Warga Padukuhan Batur sangat antusias dan datang ke Masjid untuk melaksanakan sholat taraweh di lanjutkan dengan tauziah dari Triyanto. Acara di laksanakan di Masjid ..selengkapnya
-
SOFT OPENING ANGKRINGAN JOGLO BATUR
14 April 2022 09:11:05 WIB TariPutat (SIDA) – Angkringan Joglo Batur mulai hari Rabu (13/04/2022) setiap sore akan dibuka dengan menu khas angkringan dan makanan untuk berbuka puasa karena sekarang masih bulan Ramadhan. Acara soft opening akan dihadiri oleh Panewu Patuk , Lurah Putat serta Pamong Kalurahan Putat. Makanan yang ..selengkapnya
-
VAKSINASI PASCA KEBIJAKAN INBUP PERCEPATAN TEMBUS REKOR BARU DI PUTAT
14 April 2022 04:22:23 WIB wahyunPutat (SIDA) – Dalam rangka percepatan capaian angka vaksinasi di Kabupaten Gunungkidul, Bupati Sunaryanta mengeluarkan Instruksi Bupati Nomor 440/1902 tentang percepatan vaksinasi yang salah satu isinya menjelaskan bahwa penerima Jaminan Sosial harus sudah divaksin . Sebagai dampak dari Inbup ..selengkapnya
-
PENIMBANGAN BALITA RUTIN BULAN APRIL 2022
12 April 2022 09:12:33 WIB TariPutat (SIDA) – Penimbangan balita rutin Kalurahan Putat dilaksanakan mulai tanggal 11 April 2022 sampai 14 April 2022 di masing-masing Padukuhan. Acara penimbangan balita dan ibu hamil dilaksanakan oleh kader-kader kesehatan yang biasanya bertempat di Balai Padukuhan. Di bulan puasa penimbangan ..selengkapnya
-
KERJABAKTI MEMBERSIHKAN KAWASAN JOGLO BATUR
11 April 2022 11:33:33 WIB TariPutat (SIDA) – Pokdarwis dan pengelola Joglo Batur yaitu warga Padukuhan Batur mengadakan kerja bakti membersihkan Joglo Batur karena rencananya selama bulan Ramadhan ini akan membuka angkringan berupa makanan pembuka takjil setiap sore mulai pukul 15.00 wib sampai pukul 16.30 wib di Joglo Batur. ..selengkapnya
-
POKJA II PKK ANDIL DI ACARA BKB KALURAHAN PUTAT
09 April 2022 14:04:12 WIB wahyunPutat (SIDA) – PKK Kalurahan Putat saat ini berusaha melakukan beberapa kegiatan baik kegiatan terobosan baru ataupun mengaktifkan kegiatan yang telah dicanangkan sebelumnya. Murtini, sebagai ketua TP PKK baru berusaha memajukan PKK mulai tahun 2022 ini. Salah satu bidang Pokja II PKK adalah bina ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ