Berita
-
MENJELANG PORDUK, KARANG TARUNA GELAR DOA BERSAMA
14 September 2022 21:25:56 WIB wahyunPutat (SIDA) - Menjelang pelaksanaan kegiatan Pekan Olahraga Antar Padukuhan (Porduk), Karang Taruna Tunas Harapan menyelenggarakan acara doa bersama dan technical meeting pada Rabu (14/09/2022) malam. Porduk tahun 2022 ini merupakan kali pertama dilaksanakan setelah situasi pandemi Covid 19 melandai. ..selengkapnya
-
TRIWULANAN PAGUYUBAN LURAH, PAMONG DAN STAF
14 September 2022 18:34:16 WIB TariPutat (SIDA) – Lurah, Pamong dan staff Kalurahan Putat mengikuti acara Paguyuban Lurah dan Pamong Kalurahan di Balai Kalurahan Ngoro-oro pada hari Rabu (14/09/2022). Acara rutin yang diadakan setiap 3 bulan sekali atau triwulanan. Seluruh Lurah dan Pamong Kalurahan se Kapanewon Patuk hadir dalam ..selengkapnya
-
PENIMBANGAN BALITA RUTIN KALURAHAN PUTAT
13 September 2022 10:02:39 WIB TariPutat (SIDA) – Penimbangan balita rutin setiap bulan dilaksanakan oleh kader dengan cara bergiliran mulai dari Padukuhan Putat I dan yang terakhir Padukuhan Batur karena alat yang digunakan hanya satu yang dari Puskesmas Patuk II. Mulai tanggal 10 September 2022 penimbangan sudah mulai dilaksanakan. ..selengkapnya
-
RAPAT KOORDINASI PAMONG KALURAHAN PUTAT
12 September 2022 21:19:50 WIB TariPutat (SIDA) – Pemerintah Kalurahan Putat mengadakan rapat koordinasi rutin setiap hari Senin di ruang rapat Kalurahan Putat. Acara diikuti oleh Lurah, Babhinkamtibmas, Pamong dan staff Kalurahan Putat. Rapat koordinasi Lurah dengan Pamong Kalurahan membahas tentang pelaksanaan kegiatan yang telah ..selengkapnya
-
APEL KERJA PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
12 September 2022 15:13:18 WIB wahyunPutat (SIDA) – Sesuai dengan surat edaran Bupati Gunungkidul Nomor 140/4267 tentang Apel Kerja Pemerintah Kalurahan, Pemerintah Kalurahan Putat melaksanakan apel rutin Senin pagi (12/09/2022). Apel ini merupakan kali ketiga dilaksanakan pasca terbitnya SE Bupati Gunungkidul tertanggal 23 Agustus ..selengkapnya
-
SENAM GERMAS, GRATIS VOUCHER JAJAN DI LAPAK DESA PRIMA GUMREGAH
10 September 2022 14:56:58 WIB wahyunPutat (SIDA) - Sabtu (10/09/2022), Pemerintah Kalurahan Putat menyelenggarakan senam Germas di area Pasar Kampung Emas Padukuhan Plumbungan. Senam Germas ini merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan mingguan setiap Hari Sabtu pagi. Kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan yang dikelola oleh Kamituwa ..selengkapnya
-
PENYALURAN BLT BULAN SEPTEMBER 2022
10 September 2022 12:08:42 WIB wahyunPutat (SIDA)- Pemerintah Kalurahan Putat Kapanewon Patuk kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa untuk tahap September 2022 pada Selasa (6/09/2022) lalu. Kalurahan Putat melalui Kamituwa selaku pelaksana kegiatan yang membidangi memberikan BLT DD untuk 93 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). ..selengkapnya
-
PENYALURAN BLT BBM KALURAHAN PUTAT
09 September 2022 12:58:17 WIB wahyunPutat (SIDA) – Sebagai tindak lanjut kebijakan pemerintah menaikkan BBM, Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Sosial memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) BBM. Jumat (09/09/2022) BLT BBM di Kabupaten Gunungkidul dilaksanakan secara serentak di masing-masing kalurahan, termasuk Kalurahan Putat ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ