TIM KALURAHAN SEHAT MENDATA POTENSI PENDONOR DARAH

wahyun, 07 Februari 2024 10:22:45 WIB

Putat (SIDA) – Tim Kalurahan Sehat Kalurahan Putat melakukan pendataan terkait masyarakat yang berpotensi menjadi pendonor darah. Rabu (07/02/2024) Tim Kalurahan Sehat melalui Kamituwa menyebarkan link google form untuk pendataan tersebut. Link dibagikan melalui bapak ibu Dukuh dan Kader Kesehatan agar dapat disebarluaskan kepada masyarakat secara luas.

Artikel Terkini

  • ELTORO FC, BERJALAN MESKI PSSI “SEOLAH” MATI SURI

    12 September 2017 21:48:56 WIB
    ELTORO FC, BERJALAN MESKI PSSI “SEOLAH” MATI SURI
    Putat (SIDA)- Eltoro Foot Ball Club (Eltoro FC) tetap beraktifitas meski Askab PSSI Gunungkidul seolah mati suri. Klub sepak bola yang memiliki hombase di Desa Putat ini adalah satu-satunya klub sepak bola di Kecamatan Patuk yang berhasil masuk di kompetisi resmi Askab PSSI Gunungkidul saat masih ak... ..selengkapnya

  • SELENGGARAKAN MUSDES, DESA PUTAT DIMINTA KEJAR KETERTINGGALAN

    08 September 2017 09:03:54 WIB
    SELENGGARAKAN MUSDES, DESA PUTAT DIMINTA KEJAR KETERTINGGALAN
    Putat (SIDA)- Panitia MUSDES Desa Putat baru bisa melaksanakan Musyawarah Desa (MUSDES) untuk menjaring  usulan kegiatan untuk Tahun Anggaran 2018 pada hari Kamis, 7 September 2017. Penyelenggaraan tersebut terlambat dari ketentuan waktu pelaksanaan yang diberikan oleh Bupati berdampak pada sis... ..selengkapnya

  • INSPEKTORAT KABUPATEN GUNUNGKIDUL KUNJUNGI DESA PUTAT

    07 September 2017 00:17:21 WIB
    INSPEKTORAT KABUPATEN GUNUNGKIDUL KUNJUNGI DESA PUTAT
    Putat (SIDA)- Inspektorat dari Kabupaten Gunungkidul kunjungi Desa Putat pada hari Rabu, 6 September 2017. Agenda yang sedianya dilaksanakan pada hari Senin tersebut diundur karena banyaknya agenda pertemuan eksternal dari Inspektorat sehingga berdampak pada banyaknya anggota tim yang akan berkunjun... ..selengkapnya

  • IDUL ADHA 1438 H, JUMLAH HEWAN QURBAN ALAMI KENAIKAN

    03 September 2017 01:37:58 WIB
    IDUL ADHA 1438 H, JUMLAH HEWAN QURBAN ALAMI KENAIKAN
    Putat (SIDA)- Idul Adha di tahun 1438 H atau 2017 ini jumlah hewan qurban di Desa Putat alami kenaikan. Hal ini tidak serta merta dapat menjadi indikasi bahwa kesejahteraan masyarakat turut meningkat karena belum tentu keseluruhan hewan qurban berasal dari warga setempat. Ada yang mendapat amanah da... ..selengkapnya

  • PAMERAN PRODUK OLAHAN KAKAO DAN SINGKONG DARI UNY DAN MASYARAKAT

    30 Agustus 2017 21:43:56 WIB
    PAMERAN PRODUK OLAHAN KAKAO DAN SINGKONG DARI UNY DAN MASYARAKAT
    Putat (SIDA)- Rabu, 30 Agustus 2017. Lagi-lagi kampung emas menjadi ajang pameran produk luar biasa ini. Pasalnya UAD yang sedang KKN di tiga padukuhan di Kecamatan Patuk ini menggelar hasil karya mereka bersama masyarakat, berbagai olahan yg sebelumnya belum sempat diolah dan mendapatkan PIRT, kegi... ..selengkapnya

  • PUNCAK HUT RI PADUKUHAN PUTAT 2 GEGERKAN WARGA

    30 Agustus 2017 21:31:47 WIB
    PUNCAK HUT RI PADUKUHAN PUTAT 2 GEGERKAN WARGA
    Putat (SIDA)- Rabu, 30 Agustus 2017 Putat 2 ramaikan perayaan HUT RI KE 72. Pasalnya panitia HUT RI mengadakan malam puncak perayaan dengan menggelar pementasan wayang cakruk serta elektone yang dilaksanakan sangat meriah. Malam ini seperti menggegerkan warga putat, pasalnya beberapa malam terakhir ... ..selengkapnya

  • PENILAIAN AKREDITASI, PUSKESMAS PATUK II LIBATKAN DINAS/ INSTANSI TERKAIT

    30 Agustus 2017 11:59:52 WIB
    PENILAIAN AKREDITASI, PUSKESMAS PATUK II LIBATKAN DINAS/ INSTANSI TERKAIT
    Putat (SIDA)-Penilaian Akreditasi UPT Puskesmas Patuk II memasuki hari terakhir pada Rabu, 30 Agustus 2017. Pada kesempatan tersebut UPT Puskesmas Patuk II melibatkan Dinas/ Instansi yang ada di wilayah kerjanya sebagai Bukti Telusur atas dokumen kinerja dari Puskesmas yang telah disampaikan. Hadir ... ..selengkapnya

  • SURVEYOR AKREDITASI PUSKESMAS PATUK II KUNJUNGI POSYANDU REMAJA

    29 Agustus 2017 13:16:22 WIB
    SURVEYOR AKREDITASI PUSKESMAS PATUK II KUNJUNGI POSYANDU REMAJA
    Putat (SIDA)- Surveyor Akreditasi dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia yang sedang melaksanakan kegiatan Penilaian Akreditasi bagi UPT Puskesmas Patuk II Kecamatan Patuk menyempatkan untuk berkunjung ke Balai Pengobatan di Padukuhan Bobung pada hari ini, Selasa 29 Agustus 2017 sekitar pukul... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT