TIM KALURAHAN SEHAT MENDATA POTENSI PENDONOR DARAH

wahyun, 07 Februari 2024 10:22:45 WIB

Putat (SIDA) – Tim Kalurahan Sehat Kalurahan Putat melakukan pendataan terkait masyarakat yang berpotensi menjadi pendonor darah. Rabu (07/02/2024) Tim Kalurahan Sehat melalui Kamituwa menyebarkan link google form untuk pendataan tersebut. Link dibagikan melalui bapak ibu Dukuh dan Kader Kesehatan agar dapat disebarluaskan kepada masyarakat secara luas.

Artikel Terkini

  • KONSULTAN JARINGAN PENGEMBANGAN UKM ADAKAN PELATIHAN MARKETING

    04 Agustus 2017 22:23:23 WIB Jk.Bl4ncir
    KONSULTAN JARINGAN PENGEMBANGAN UKM ADAKAN PELATIHAN MARKETING
    Putat(SIDA)- Pemasaran atau marketing dalam penjualan suatu produk sangatlah penting karena tanpa pemasaran yang bagus produk-produk tersebut kurang laku bahkan bisa tidak laku, untuk itu perlu adanya pelatihan pemasaran atau marketing. Salah satu pelatihan marketing atau pemasaran tersebut dilaksan... ..selengkapnya

  • BUMDESA KAMARA SOSIALISASI DENGAN SPONSORI PORDUK 2017 DESA PUTAT

    04 Agustus 2017 22:20:01 WIB Jk.Bl4ncir
    BUMDESA KAMARA SOSIALISASI DENGAN SPONSORI PORDUK 2017 DESA PUTAT
    Putat(SIDA)-Karang Taruna Tunas Harapan Desa Putat melalui Panitia HUT RI ke 72 menyelenggarakan  PORDUK Bola Voli  2017. Badan Usaha Milik Desa atau BUMDesa KAMARA Desa Putat ikut menyemarakkan agenda tersebut sebagai bentuk partisipasi dan dukungan serta sebagai media sosialisasi pada ma... ..selengkapnya

  • PAKURMATAN, FORUMNYA KAUR TU DAN UMUM TINGKAT KECAMATAN

    04 Agustus 2017 22:15:12 WIB Jk.Bl4ncir
    PAKURMATAN, FORUMNYA KAUR TU DAN UMUM TINGKAT KECAMATAN
    Putat(SIDA)- Berdasarkan hasil obrolan dari sebagian anggota Forum Kaur Tata Usaha dan Umum se Kabupaten Gunungkidul beberapa waktu yang lalu, mereka bersepakat dan berencana membentuk Forum atau Paguyupan tingkat Kecamatan. Paguyuban ini dibentuk dengan tujuan untuk saling koordinasi antar Kaur Tat... ..selengkapnya

  • KADER DESA PUTAT IKUTI JAMBORE DIY BERSAMA TIM GUNUNGKIDUL

    04 Agustus 2017 20:31:42 WIB
    KADER DESA PUTAT IKUTI JAMBORE DIY BERSAMA TIM GUNUNGKIDUL
    Putat (SIDA)- Sebanyak lima orang Kader Desa Putat bergabung dengan Kader dari Desa Natah, Karangmojo dan Wonosari untuk mewakili Tim Gunungkidul dalam rangka mengikuti kegiatan Jambore Kader Tingkat DIY Tahun 2017 yang diselenggarakn oleh Dinas Kesehatan DIY pada 25 Juli 2017 yang lalu di Omah Buda... ..selengkapnya

  • PRAKTIKUM, JADI MATERI PELATIHAN POSYANDU REMAJA TAHAP II

    04 Agustus 2017 11:06:07 WIB
    PRAKTIKUM, JADI MATERI PELATIHAN POSYANDU REMAJA TAHAP II
    Putat (SIDA)- Praktikum jadi materi pelatihan Posyandu Remaja Tahap II yang dilaksanakan pada hari Senin, 31 Juli 2017. Kegiatan tersebut merupakan praktek dari materi yang telah diterima pada Tahap I. Pada pelatihan hari pertama Tahap II ini, Tim Pelaksana dari Puskesmas Patuk II menyampaikan mater... ..selengkapnya

  • IKUTI LOMBA PBB, LINMAS DESA PUTAT KELUHKAN HASILNYA

    04 Agustus 2017 10:47:34 WIB
    IKUTI LOMBA PBB, LINMAS DESA PUTAT KELUHKAN HASILNYA
    Putat (SIDA)- Ikuti Lomba PBB di Kecamatan Patuk Anggota Linmas Inti Desa Putat keluhkan hasil penilaian. Mereka sedikit mengeluh dengan hasil kejuaraan meski tetap menerima apapun hasilnya dan tetap menjunjung jiwa sportif. Raut wajah yang semangat menjadi lesu ketika hasil Lomba PBB Linmas diumumk... ..selengkapnya

  • RAPAT KOORDINASI PELAYANAN UMUM DAN SOSIALISASI STANDAR PELAYANAN

    03 Agustus 2017 20:59:32 WIB Jk.Bl4ncir
    RAPAT KOORDINASI PELAYANAN UMUM DAN SOSIALISASI STANDAR PELAYANAN
    Putat (SIDA)-Untuk meningkatkan pelayanan umum di Kecamatan Patuk pada hari Selasa 1 Agustus 2107 pukul 09.00WIB bertempat di Pendopo Kecamatan Patuk diadakan Rapat Koordinasi Pelayanan Umum dan Sosialisasi Standar Pelayanan yang dihadiri oleh Wagiman, SIP. selaku Kasi Pelayanan Kecamatan Patuk seba... ..selengkapnya

  • KUNJUNGAN KERJA KOMISI A DPRD DIY DI DESA PUTAT

    03 Agustus 2017 19:42:28 WIB Jk.Bl4ncir
    KUNJUNGAN KERJA KOMISI A DPRD DIY DI DESA PUTAT
    Putat (SIDA)-Komisi A DPRD DIY melakukan kunjungan kerja Desa Putat dalam rangka kunjungan terkait dengan ijin perubahan fungsi Tanah Kas Desa Putat Kecamatan Patuk untuk Pendopo Pertemuan dan Sarana Wisata. Dalam kunjungan tersebut dihadiri oleh Ketua Komisi A DPRD DIY beserta anggota, Biro Hukum P... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT