Berita

  • BIMTEK PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN GUNUNGKIDUL

    25 April 2018 13:53:32 WIB Tari
    BIMTEK PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN GUNUNGKIDUL
    Putat (SIDA) - Selama empat hari, tepatnya 23 - 26 April 2018 Pemerintah Desa Putat mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Perpustakaan Desa di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Gunungkidul. Dalam Bimtek ini mengajarkan bagaimana cara mengembangkan Perpustakaan sebagai suatu langkah untuk memajukan ..selengkapnya

  • CARUT MARUT DATA BPNT, KEPALA DESA DAN KASI PELAYANAN SE-KECAMATAN PATUK "SOWAN" KE DINAS SOSIAL GK

    20 April 2018 14:43:49 WIB
    CARUT MARUT DATA BPNT, KEPALA DESA DAN KASI PELAYANAN SE-KECAMATAN PATUK
    Patuk (SIDA)- Lagi – lagi persoalan data yang amburadul. Program BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) sebagai program pengganti RASKIN/RASTRA menunai kritik di sebagian besar Pemerintah Desa se-Gunungkidul, khususnya di Wilayah Kecamatan Patuk, seluruh Kepala Desa dan Kasi Pelayanan di Kecamatan Patuk ..selengkapnya

  • PUTAT UPAYAKAN PEMERINTAH YANG TRANSPARAN

    17 April 2018 07:19:08 WIB Lian
    PUTAT UPAYAKAN PEMERINTAH YANG TRANSPARAN
    Putat (SIDA) – Transparansi dalam suatu kepemerintahan merupakan hal utama untuk mencapai pemerintahan yang bersih. Transparansi inilah yang sedang diupayakan Pemerintah Desa Putat. Pemdes Putat mencoba cara transparan dalam memaparkan APBDesa (Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa) 2018. Saat ini ..selengkapnya

  • TARI WAYANG TOPENG BOBUNG MENARIK PENGUNJUNG

    14 April 2018 08:07:56 WIB Lian
    TARI WAYANG TOPENG BOBUNG MENARIK PENGUNJUNG
    Putat (SIDA) – kesenian dan kebudayaan Indonesia warisan nenek moyang seperti tak ada matinya, suatu warisan yang luar biasa bagi penerus penerus bangsa. Wayang merupakan salah satu warisan dari masa lalu yang digunakan untuk menyampaikan pesan moral pada masyarakat. Sampai saat ini wayang terus ..selengkapnya

  • RAPAT PEMBENTUKAN PANITIA PORDUK DESA PUTAT

    13 April 2018 08:57:57 WIB Tari
    RAPAT PEMBENTUKAN PANITIA PORDUK DESA PUTAT
    Putat (SIDA) – Kamis, 12 April 2018 Karang Taruna Desa Putat mengadakan rapat lanjutan yang diadakan di Balai Padukuhan Gumawang. Rapat kali ini membahas mengenai pembentukan panitia PORDUK (Pekan Olah Raga antar Padukuhan) tahun ini. Peserta rapat perwakilan dari masing-masing Padukuhan yang hadir ..selengkapnya

  • PENIMBANGAN BALITA BATUR DISERTAI PENYULUHAN UPT PUSKESMAS PATUK II

    13 April 2018 08:56:46 WIB Tari
    PENIMBANGAN BALITA BATUR DISERTAI PENYULUHAN UPT PUSKESMAS PATUK II
    Putat (SIDA) – Rabu, 11 April 2018 di Balai Padukuhan Batur diadakan penimbangan balita rutin yang dilakukan kader POSYANDU Batur. Hari itu bertepatan dengan kunjungan dari pihak UPT Puskesmas Patuk II. Yuni selaku perwakilan dari UPT Puskesmas Patuk II memberikan penyuluhan mengenai deteksi dini ..selengkapnya

  • TEGAL DIRUBAH JADI SAWAH

    12 April 2018 07:15:34 WIB Lian
    TEGAL DIRUBAH JADI SAWAH
    Putat (SIDA) – Tegal digarap menjadi sawah, saat ini hal tersebut sudah sering dilakukan. Hal ini didorong karena lahan persawahan semakin sempit, apalagi kebutuhan beras yang semakin meningkat. Keadaan seperti ini yang mendorong Sujiran salah satu warga Bobung untuk mengolah tegalnya menjadi sawah. ..selengkapnya

  • POSYANDU KOLABORASI BERSAMA POSBINDU

    12 April 2018 06:52:58 WIB Lian
    POSYANDU KOLABORASI BERSAMA POSBINDU
    Putat (SIDA) – POSYANDU Padukuhan Bobung yang dilakukan setiap tanggal 11 ini kemarin bertepatan dengan pelayanan POSBINDU Unit Bobung. Dalam kegiatan tersebut, kader POSBINDU membantu kegiatan POSYANDU. Mereka bekerjasama dalam pengambilan data pertumbuhan anak yang saat itu sedang dilakukan kader ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT