TIM KALURAHAN SEHAT MENDATA POTENSI PENDONOR DARAH

wahyun, 07 Februari 2024 10:22:45 WIB

Putat (SIDA) – Tim Kalurahan Sehat Kalurahan Putat melakukan pendataan terkait masyarakat yang berpotensi menjadi pendonor darah. Rabu (07/02/2024) Tim Kalurahan Sehat melalui Kamituwa menyebarkan link google form untuk pendataan tersebut. Link dibagikan melalui bapak ibu Dukuh dan Kader Kesehatan agar dapat disebarluaskan kepada masyarakat secara luas.

Artikel Terkini

  • PELAKSANAAN VAKSIN DI PADUKUHAN YANG ADA DI KALURAHAN PUTAT

    14 Desember 2021 11:53:54 WIB Tari
    PELAKSANAAN VAKSIN DI PADUKUHAN YANG ADA DI KALURAHAN PUTAT
    Putat (SIDA) – Puskesmas Patuk II bekerjasama dengan Pemerintah Kalurahan Putat mengadakan vaksinasi pada hari Selasa (14/12/2021) di setiap Padukuhan. Di Balai Padukuhan Sendangsari untuk Padukuhan Sendangsari dan Kepil. Balai Puratama Bobung untuk Padukuhan Bobung dan Batur. Balai Padukuhan ... ..selengkapnya

  • PENJARINGAN ASPIRASI OLEH BAMUSKAL DI PADUKUHAN BATUR

    13 Desember 2021 09:57:39 WIB Tari
    PENJARINGAN ASPIRASI OLEH BAMUSKAL DI PADUKUHAN BATUR
    Putat (SIDA) – Badan Permusyawaratan Kalurahan(Bamuskal)  Kalurahan Putat mengadakan penjaringan aspirasi di setiap Padukuhan. Hari Minggu 12 Desember 2021 diadakan penjaringan oleh Bamuskal di Joglo Batur untuk masyarakat Padukuhan Batur. Penjaringan aspirasi bertujan agar masyarakat men... ..selengkapnya

  • PENIMBANGAN BALITA RUTIN DI KALURAHAN PUTAT

    13 Desember 2021 09:56:43 WIB Tari
    PENIMBANGAN BALITA RUTIN DI KALURAHAN PUTAT
    Putat (SIDA) – Penimbangan balita rutin diadakan setiap bulan pada tanggal 11. Di Bulan Desember 2021 Kader melaksanakan penimbangan di Padukuhan masing-masing. Penimbangan bertujuan untuk mengetahui tumbuh kembang anak atau balita dan ibu hamil. Dalam melaksanakan penimbangan tetap dengan mem... ..selengkapnya

  • KELOMPOK PENDAMPING IBU DI BALAI KALURAHAN PUTAT

    10 Desember 2021 10:11:51 WIB Tari
    KELOMPOK PENDAMPING IBU DI BALAI KALURAHAN PUTAT
    Putat (SIDA) – Pemerintah Kalurahan Putat bekerjasama dengan UPT Puskesmas Patuk II mengadakan sosialisasi Kelompok Pendamping Ibu (KP IBU). Acara dilaksanakan pada hari Kamis 9 Desember 2021 di Balai Kalurahan Putat. Peserta yaitu perwakilan 1 orang kader dari masing-masing Padukuhan dan 2 or... ..selengkapnya

  • MONEV KAWASAN BEBAS MEROKOK DI JOGLO BATUR

    08 Desember 2021 10:39:49 WIB Tari
    MONEV KAWASAN BEBAS MEROKOK DI JOGLO BATUR
    Putat (SIDA) – Puskesmas Patuk II mengadakan monitoring dan evaluasi tentang kawasan bebas rokok pada hari Selasa 7 Desember 2021 di Joglo Batur. Dengan peserta Tokoh masyarakat dan kader yang ada di Padukuhan Batur. Diadakan Monitoring dan evaluasi untuk Padukuhan Batur karena Batur sudah lam... ..selengkapnya

  • KUNJUNGAN DESA WISATA TULUNGAGUNG DI DESA WISATA PUTAT

    07 Desember 2021 09:21:22 WIB Tari
    KUNJUNGAN DESA WISATA TULUNGAGUNG DI DESA WISATA PUTAT
    Putat (SIDA) – Desa Wisata Kalurahan Putat mendapat kunjungan dari Desa Wisata Tulungagung Jawatimur pada hari Senin 6 Desember 2021. Kunjungan pada potensi yang dimiliki oleh Kalurahan Putat dimulai dari joglo coklat Padukuhan Gumawang, Pasar Kampung Emas di Plumbungan, kebun buah di Kepil , ... ..selengkapnya

  • TALKSHOW SIDILAN BERSAMA RADIO GERONIMO DI JOGLO BATUR

    07 Desember 2021 09:01:32 WIB Tari
    TALKSHOW SIDILAN BERSAMA RADIO GERONIMO DI JOGLO BATUR
    Putat (SIDA)- Dinas Koperasi dan UKM Daerah Istimewa Yogyakarta mengadakan talkshow Pemberdayaan UMKM di Kalurahan Putat secara berkelanjutan dengan Nama Program diskusi Radio SI-DILAN (SIBAKUL JAJAH DESO MILANGKORI) di Joglo Batur. Dengan komitmen Dinas Koperasi UKM DIY dalam pemberdayaan UMKM pada... ..selengkapnya

  • SOSIALISASI PERDA NOMOR 1 TAHUN 2020 DI JOGLO BATUR

    03 Desember 2021 09:48:38 WIB Tari
    SOSIALISASI PERDA NOMOR 1 TAHUN 2020 DI JOGLO BATUR
    Putat (SIDA) – Pemerintah Kalurahan Putat bersama Sekretariat DPRD Kabupapaten Gunungkidul mengadakan acara Sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 1 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Perlindungan Perempuan dan Anak dari Kekerasan di Joglo Batur pada hari Kamis (02/12/2021). Acara di hadiri DP3AKB... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT