RAPAT KOORDINASI PAMONG KALURAHAN PUTAT

Tari 12 September 2022 21:19:50 WIB

Putat (SIDA) – Pemerintah Kalurahan Putat mengadakan rapat koordinasi rutin setiap hari Senin di ruang rapat Kalurahan Putat. Acara diikuti oleh Lurah, Babhinkamtibmas, Pamong dan staff Kalurahan Putat.

Rapat koordinasi Lurah dengan Pamong Kalurahan membahas tentang pelaksanaan kegiatan yang telah dilaksanakan seminggu yang lalu dan seminggu yang akan datang. Setiap Pamong wajib melaporkan tentang bidang kerjanya masing-masing. Dukuh juga melaporkan kegiatan apa saja yang telah dilakukan.

Lurah beserta Pamong berkoordinasi bersama tentang rencana kerja dan program yang akan dilaksanakan. Jika ada permasalahan-permasalahan akan dimusyawarahkan bersama dan dicari jalan keluar yang terbaik.

Rapat koordinasi akan dilaksanakan rutin setiap hari senin untuk Pamong Kalurahan Putat. Sehingga apabila ada permasalahan bisa langsung diatasi bersama. Pemerintah Kalurahan Putat akan bekerja dengan sepenuh hati untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat Kalurahan Putat.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT