Wahana Tradisional Outbond dan Edukasi Berbasis Alam Ada Putat

25 April 2017 09:40:34 WIB

Putat 25-04-2017, Salah satu Destinasi Wisata yang Berbasis Pemberdayaan masyarakat dengan Pemandangan Bentangan Area Persawahan di Wliayah Desa Putat .Tepatnya di Padukuhan Plumbungan,Desa Putat yang di kelola oleh Kelompok Sadar Wisata Kampung Emas ,sudah mulai ber operasi adapun Target Pengunjung menurut Sunaryo 35 th salah satu Pelaksana kegiatan * kami akan melayani segala Usia dan golongan..karena kami memang hanya ingin memperkenalkan apa potensi-potensi Permainan juga kecarifan lokal di Kampung Emas kita kemas menjadi sebuah permainan menarik.Kami masih mengusung tema " pulang ke kampungmu ,jadi harapan kami siapapun yang berkunjung ke tempat kami bisa sedikit merasakan bak pulang ke kampungnya dan akan kami layani layaknya seperti keluarga sendiri ,sedang untuk tarif kami masih sangat fleksible tergantung berapa game /kegiatan serta tingkat resiko dan sarana yang dibutuhkan imbuhnya.

Dokumen Lampiran : Wahana Tradisional Outbond dan Edukasi Berbasis Alam Ada Putat


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT