PENIMBANGAN RUTIN BALITA DI MASA PSBB
Tari 12 Februari 2021 21:38:51 WIB
Putat (SIDA) - Dimasa Pembatasan Sosial Berskala Besar saat ini penimbangan balita tetap dilaksanakan di 9 Padukuhan yang ada di Kalurahan Putat. Ada yang dilaksanakan tanggal 10 dan ada juga yang tanggal 11 tergantung kesepakatan kader masing-masing padukuhan.
Dalam pelaksanaan penimbangan dengan cara dijadwal per RT agar tidak terjadi kerumunan. Ibu dan balita datang dengan menggunakan masker, sampai ditempat penimbangan melakukan cuci tangan, selanjutnya menimbang di beri makanan tambahan dan langsung pulang.
Di Bulan Februari ini balita mendapatkan vitamin A dari Puskesmas untuk diberikan kepada balita yang ada di Kalurahan Putat. Kader membagikan vitamin A saat melakukan penimbangan. Pengecekan berat badan, tinggi badan, lingkar kepala dan lingkar lengan untuk mengetahui perkembangan anak balita setiap bulanya. Dan selanjutnya dilaporkan kepada Puskesmas.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ