PURNA TUGAS DUKUH KEPIL MARDIYANTO
Tari 23 Juni 2020 12:17:25 WIB
Putat(SIDA) - Selasa 23 Juni 2020 masa tugas atau jabatan Dukuh Kepil Mardiyanto sudah usai. Di usianya yang genap 60 tahun ini ia telah purna tugas sesuai peraturan yang berlaku.
Pengabdiannya selama menjabat menjadi Dukuh sungguh luar biasa. Ia disegani dan selalu bisa mengayomi dan melindungi warganya.
Mardiyanto selalu menciptakan rasa aman, tentram dan damai bagi warganya. Mardiyanto selalu membantu dan melayani masyarakat dalam kepengurusan surat maupun dokumen-dokumen bagi warga Kepil.
Ia selalu mengedepankan kepentingan warga masyarakat daripada kepentingan pribadi. Warga Kepil juga selalu men-support Mardiyanto dalam situasi dan kondisi apapun. Selalu bermusyawarah dalam memecahkan permasalahan-permasalahan bersama warganya.
Semoga pengabdian Mardiyanto menjadi ladang ibadah baginya dan selalu dikenang warganya karena pernah ia pimpin.
Dokumen Lampiran : PURNA TUGAS DUKUH KEPIL MARDIYANTO
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ