MENINGKAT, JUMLAH PENDATANG DI PUTAT MERANGKAK NAIK
Lian 03 April 2020 20:28:37 WIB
Putat (SIDA) – Jumat, 03 Maret 2020 jumlah pendatang di Desa Putat mengalami kenaikan. Menurut data yang masuk di SIDA SAMEKTA, jumlah pendatang di Desa Putat saat ini mencapai 30 orang.
Menurut data tersebut, 1 telah dinyatakan aman setelah pihak Puskesmas Patuk II melakukan cek kesehatan dan pemantauan selama 14 hari. Menurut imformasi dari dukuh, 4 orang yang masuk dalam daftar pendatang saat ini telak keluar dari wilayah Putat dan 25 orang masih dalam tahap pemantauan.
Kemungkinan jumlah ini masih bertambah lagi, mengingat jumlah pemudik yang saat ini belum bisa dikendalikan.
Hal ini sebetulnya sangat miris, kesadaran masyarakat masih kurang dalam memahami bahaya Covid-19 yang saat ini masih terus menyerang. Ini menjadi homework bagi pemerinta untuk memberi edukasi pada masyarakat bagaimana melakukan physical distance.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ