COVID-19 MENYERANG PENGERAJIN TAK DAPAT PEMASUKAN
Lian 03 April 2020 19:34:21 WIB
Putat (SIDA) – Genap 1 bulan ditemukan kasus pertama Covid-19 sumber pencaharian warga Bobung tertutup. Warga Bobung yang mayoritas pengerajin topeng mengandalkan wisatawan sebagai konsumen namun dengan adanya kasus Covid-19 wisatawan yang biasanya ramai kini sepi.
Himbauan pemerintah agar melakukan physical distance memberi dampak langsung pada rantai ekonomi para pengerajin topeng di Padukuhan Bobung. Dengan tidak adanya wisatawan sebagai pembeli barang otomatis pesanan yang biasanya rutin masuk kini mengalami close.
Para pengerajin topeng di Bobung hanya berharap hal ini tidak berlanjut dalam waktu yang lama dan rantai ekonomi dapat berputar lagi.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- HARI TERAKHIR PELATIHAN BAHASA JEPANG GRATIS DI KALURAHAN PUTAT
- KOORDINASI BPN TERKAIT PTSL KALURAHAN PUTAT
- BANK SAMPAH PADUKUHAN BATUR
- BIMTEK KPPS KALURAHAN PUTAT
- PANENAN PERDANA LAHAN KETAHANAN PANGAN
- KAPANEWON PATUK LAKSANAN MONEV REALISASI KERJA PROGRAM KEGIATAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- POSYANDU REMAJA PADUKUHAN BATUR