KEPUTUSAN PGI, JEMAAT GKJ PANTHAN PUTAT LAKUKAN IBADAH DI RUMAH

Lian 30 Maret 2020 06:41:07 WIB

Putat (SIDA) – Adanya Covid-19 memang sangat berbahaya, terlebih daya tularnya yang sangat cepat menjadikan virus ini amat berbahaya. Menghindari keramaian dalam satu tempat merupakan langkah yang perlu diambil dalam kasus maraknya penyebaran Covid-19. Bahkan tempat ibadah ditutup sementara untuk menyikapi hal ini, Persatuan Gereja Indonesia (PGI) menghimbau gereja-gereja di tanah air agar para jemaat beribadah di rumah hingga badai Covid-19 mereda. Minggu, 29 Maret 2020 Gereja Kristen Jawa  Panthan Putat yang bertempat di Putat Wetan mulai melaksanakan himbauan tersebut.

Ibadah yang biasanya dimulai pada 07.00 WIB itu mulai Minggu ini ibadah dilakukan di rumah masing-masing jemaat. Hal ini diharapkan dapat mengurangi kontak antara jemaat hingga memperkecil kemungkinan penularan Virus Corona yang saat ini sedang mewabah. Pengelola GKJ juga menempet sebuah pengumuman untuk social distance sementara waktu demi mencegah penyebaran Corona setelah beberapa hari lalu dilakukan penyemprotan disinfektan dari pihak Pemdes.

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT