KANTOR BUMDES DISEMPROT DISINFEKTAN
Tari 28 Maret 2020 13:56:22 WIB
Putat (SIDA) – Sabtu 28 Maret 2020 di lakukan penyemprotan di Kantor Bumdesa Suka Makmur Sejahtera Putat oleh Pemerintah Desa Putat dibantu FPRB untuk mengantisipasi penularan Virus Corona.
Seluruh ruangan yang ada di Kantor BUMDES disemprot dengan disinfektan agar tidak ada virus yang menempel dan dapat mencegah penyebaran Virus Corona. Begitu juga diluar ruangan, dipintu dan jendela semuanya disemprot untuk mematikan kuman atau virus yang menempel.
Karena merupakan fasilitas umum yang banyak dikunjungi warga, setiap hari keluar masuk warga yang menggunakan atau nasabah Bumdes. Hal ini dilakukan karena bukan hanya warga Desa Putat saja namun ada Keluarga Trah Wonoharjo yang merupakan nasabah dan ada yang berasal dari luar Desa Putat.
Selain penyemprotan disinfektan, fasilitas untuk cuci tangan pun disediakan di Kantor Bumdes. Jadi sebelum masuk ruangan semua orang wajib cuci tangan terlebih dahulu.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ