RAPAT KOORDINASI TIM SID DESA PUTAT
Tari 27 Maret 2020 19:48:47 WIB
Putat (SIDA) – Kamis 27 Maret 2020 Tim SID Desa Putat mengadakan rapat koordinasi dan evaluasi mengenai penulisan artikel atau berita desa di Kantor Desa. Untuk mempertahankan kualitas dan kwantitas dalam penulisan artikel mengenai hal-hal atau suatu kegiatan dan peristiwa khususnya di Desa Putat.
Dalam penulisan menggunakan aturan-aturan yang berlaku untuk jurnalistik. Berita atau artikel yang dibuat juga harus menyampaikan fakta atau kejadian yang terjadi dengan akurat dan sebenar-benarnya.
Saat ini penulisan artikel Desa Putat meraih peringkat pertama mampu menyalip Desa Sawahan, Ponjong. Tim SID Desa Putat harus mempertahankannya dan setiap hari harus membuat minimal satu artikel yang dimuat dalam berita Desa.
Tim SID Desa Putat akan bekerjasama dengan dukuh-dukuh untuk memberikan segala informasi mengenai peristiwa atau kegiatan yang dilaksanakan di masing-masing Padukuhan sehingga artikel Desa dapat maksimal mengenai sembilan padukuhan yang ada di Desa Putat.
Diharapkan dengan pembuatan artikel ini, Desa Putat dapat dikenal lebih luas lagi baik untuk masyarakat lokal maupun internasional.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ