PELATIHAN LINMAS DESA PUTAT
Tari 16 Maret 2020 12:25:44 WIB
Putat (SIDA) – Senin, 16 Maret 2020 Pemerintah Desa Putat mengadakan pelatihan bagi Linmas di Balai Desa Putat. Acara ini dihadiri oleh seluruh anggota Linmas se Desa Putat, Bhabinkamtibmas, Babinsa dan juga perwakilan dari Polsek Patuk.
Dalam acara ini ada pengarahan dari Polres mengenai tugas-tugas dan kewajiban Linmas untuk ikut menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat. Sebagai Linmas harus selalu sigap dan tanggap apabila ada kejadian-kejadian yang sekiranya mencurigakan dan membikin resah warga maka bisa segera dilaporkan.
Untuk pelatihan kali ini dibagikan kaos bagi semua Linmas dan juga diadakan latihan baris berbaris untuk melatih kesigapan Linmas Desa Putat. Latihan baris –berbaris dipimpin oleh Babinsa Desa Putat.
Linmas Desa Putat ada yang muda dan ada juga yang sudah tua namun dengan semangat yang luar biasa mereka tidak mau kalah dengan yang muda. Dengan semangat itu yang menunbuhkan rasa persatuan untuk menciptakan keamanan bagi seluruh warga Desa Putat.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SYAWALAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT BERSAMA LEMBAGA 1446 H
- UPAYA MENCAPAI DATA VALID, PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT KALIBRASIKAN ALAT POSYANDU
- KADER KESEHATAN MENYELENGGARAKAN SYAWALAN
- PENINGKATAN KAPASITAS PAMONG PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- PERSIAPAN PROGRAM KETAHANAN PANGAN 2025
- SHOLAT IED DI KALURAHAN PUTAT
- PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT DUKUNG TPA/TPQ