CERBUNG - STAY WITH YOU
Lian 13 Januari 2020 10:55:34 WIB
11. Dugaan
Tak lama setelah itu ayah datang menjemputku, namun perawat memintanya duduk sejenak untuk mendengarkan kesimpulan dari keluhan yang aku rasakan sebelum aku pingsan.
“Jadi begini Pak, sebaiknya Nak Dinta ini dibawa ke dokter spesialis penyakit dalam untuk memastikan penyakit yang sedang diderita Ardinta. Karena menurut yang dirasakan Dinta sebelum pingsan tadi itu mirip dengan penyakit lemah jantung. Tapi mudah-mudahan saja bukan. Itu hanya untuk jaga-jaga saja.” Perawat sekolah pun memberi ayah penjelasan mengenai penyebap aku pingsan.
“Apa itu bisa disembuhkan Bu?” Ayah bertanya dengan serius.
“Sejauh ini belum ada yang bisa bembuh total Pak, tapi bisa mengurangi resikonya dengan menkonsumsi obat-obatan dan gaya hidup sehat. Mungkin dokter spesialis bisa memberi soslusi yang lebih baik lagi.”
“Akan segera saya bawa ke dokter spesialis, karena Dinta merupakan anak kami satu-satunya.”
* * *
Bersambung....
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- HARI TERAKHIR PELATIHAN BAHASA JEPANG GRATIS DI KALURAHAN PUTAT
- KOORDINASI BPN TERKAIT PTSL KALURAHAN PUTAT
- BANK SAMPAH PADUKUHAN BATUR
- BIMTEK KPPS KALURAHAN PUTAT
- PANENAN PERDANA LAHAN KETAHANAN PANGAN
- KAPANEWON PATUK LAKSANAN MONEV REALISASI KERJA PROGRAM KEGIATAN PEMERINTAH KALURAHAN PUTAT
- POSYANDU REMAJA PADUKUHAN BATUR