MUSIM BUAH RAMBUTAN

Tari 30 Desember 2019 12:07:04 WIB

Putat (SIDA) - Dibulan Desember ini selain datangnya musim penghujan juga sedang musim buah. Diantaranya buah mangga,  alpukat, durian dan sekarang ini baru musim buah rambutan. Buah rambutan sudah mulai matang dan siap dikonsumsi maupun untuk dijual. Namun harga buah rambutan sekarang ini sangat murah hanya dihargai Rp 2.000,- sampai Rp 3.000,- per kilonya.

Karena saking banyaknya buah rambutan. Buah rambutan juga mempunyai banyak manfaat bagi kesehatan karena buahnya banyak mengandung vitamin yang diperlukan bagi tubuh. Buah rambutan rasanya manis dan berair. Ada beberapa macam jenis rambutan yaitu rambutan aceh, rambutan biasa, rambutan binjai, rambutan rapia, rambutan kelengkeng dan lain-lain.

Karena tanaman buah ini cocok ditanam ditanah Putat ini maka banyak warga yang menanamnya. Dan bisa tumbuh dengan baik dan buahnya pun juga sangat banyak.

Dokumen Lampiran : MUSIM BUAH RAMBUTAN


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

PELADI MAKARTI

PENDATAAN PELAKU USAHA/ UMKM DI KALURAHAN PUTAT